Postingan

Apa itu Blockchain dan Bagaimana Cara Kerjanya?

Blockchain adalah sebuah cara menyimpan data secara digital yang saling terkoneksi antara satu perangkat dengan perangkat lainnya. Perkembangan teknologi ini sedang populer karena marak digunakan. Penggunaan blockchain sendiri tidak terlepas dari cryptocurrency, meskipun sebenarnya ada banyak bidang lain yang menggunakan teknologi ini. Salah satu alasan mengapa teknologi ini banyak penggunanya adalah karena banyak orang yang menganggap sistemnya lebih transparan. Pengertian Blockchain Jika dilihat dari namanya sendiri, blockchain ini terdiri dari dua kata, yaitu block yang berarti adalah kelompok dan chain yang artinya rantai. Jika melihat pada kedua kata tersebut, maka pengertian blockchain adalah sebuah kelompok yang saling terhubung seperti rantai. Blockchain sendiri merupakan teknologi penyimpanan data digital yang media penyimpanannya akan saling terhubung sama lain. Data yang tersimpan pun bisa bermacam-macam, tergantung dengan kebutuhan. Cara Kerja Blockchain Penjelas